-->

Disable DeveloperTools dengan Javascript


Holaaa, Kali ini mimin akan membagikan cara Disable DeveloperTools dengan Javascript atau biasa digunakan oleh para pengguna website berbasis Tutorial.

Sebelum mulai silahkan cek template blog kalian sudah tersedia jquery seperti dibawah ini atau belum?, jika sudah ada silahkan abaikan.
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/2.1.4/jquery.min.js' type='text/javascript'></script>

Disable DeveloperTools dengan Javascript

1. Buka blogger > tema > Edit HTML
2. Letakkan Javascript  berikut diatas </head>
<script type="text/javascript"><!--
var url = 'https://zieer.blogspot.com/'
document.onmousedown = disableclick;
function disableclick(event) {
 if (event.button == 2) {
  window.open(url,'_self');
  return false;
 }
};
document.onkeydown = function (e) {
 if (event.keyCode == 123) {
  window.open(url,'_self');
  return false;
 }
 if (e.ctrlKey && e.shiftKey && e.keyCode == 'I'.charCodeAt(0)) {
  window.open(url,'_self');
  return false;
 }
 if (e.ctrlKey && e.shiftKey && e.keyCode == 'J'.charCodeAt(0)) {
  window.open(url,'_self');
  return false;
 }
 if (e.ctrlKey && e.keyCode == 'U'.charCodeAt(0)) {
  window.open(url,'_self');
  return false;
 }
};
//--></script>
3. Silahkan ganti yang sudah ditandai & save tema.
Baiklah, demikian untuk tips kali ini tentang Cara Disable DeveloperTools dengan Javascript Di Blogger. Semoga bermanfaat dan wassalam.

Belum ada Komentar untuk "Disable DeveloperTools dengan Javascript"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel